BAHAN:
250 gr tepung ketan
1 sdt baking powder
1/2 sdt kayu manis bubuk
5 butir putih telur
1 sendok teh garam
125 gr gula halus
CARA MEMBUAT:
# Siapkan loyang kue kering lebar, olesi dengan margarin tipis-tipis.
# Campur tepung ketan, baking powder, garam, dan kayu manis bubuk, ayak, sisihkan.
# Kocok putih telur dan gula halus hingga kaku.
# Masukkan campuran tepung ketan. Aduk-aduk sampai bisa dipulung.
# Bentuk jadi batangan sebesar jari kelingking letakkan di loyang.
# Masukkan loyang ke iven dengan suhu 160 derajat Celcius selama 20 menit atau hingga berwarna kecokelatan. Angkat, dinginkan.
# Sajikan.
TIPS & TRIK:
# Coba ganti gula halus dengan gula semut atau palm sugar, rasanya juga oke.
# Variasi bentuk bisa berupa bola-bola sebesar kelereng.
Senin, Januari 26, 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar